Kamis, 24 April 2014

CINTAKU IBARAT TAJWID


Saat pertama kali berjumpa denganmu
Aku bagaikan berjumpa dengan saktah
Hanya bisa terpana
Dengan menahan nafas sebentar...